Archives

0

Tips menggunakan Handphone sebagai kawan bukan lawan

Thomas Douglas
Sesuai judul... sekarang kita akan bahas tentang "Handphone"
Bagaimana cara kita memakai handphone agar tidak berbalik menyerang kesehatan kita...
oke, langsung saja

Radiasi handphone yang sedang hangat di perbincangkan memang cukup menghebohkan sebagian pengguna handphone... belum ada penelitian yang membuktikan bahwa radiasi handphone dapat membahayakan kesehatan manusia... tapi apa salahnya bila kita berjaga-jaga dengan tips-tips khusus dari facpaper yang dikumpulkan dari berbagai sumber...

1. Lebih banyak mendengar, kurangi bicara
Ponsel memancarkan radiasi ketika Anda berbicara atau mengetik SMS, tapi tidak memancarkan radiasi ketika sedang menerima pesan. Maka, usahakan untuk mendengarkan lebih banyak saat bicara dengan ponsel, ketimbang berbicara.
Tambahan dari facpaper : saat anda berada di tempat ramai, mungkin harus berfikir 2x untuk melakukan panggilan... karena suara yang ditimbulkan di tempat yang ramai membuat susah mendengar apa yang diucapkan rekan mengobrol anda, sehingga panggilan menjadi lebih lama dengan tambahan kata "apa..? saya susah mendengar, di sini ramai sekali"


2. Gunakan Speaker atau Headset
Headset tak memancarkan radiasi sebanyak ponsel. Para peneliti masih belum sepakat mengatakan mana yang lebih aman, apakah headset yang menggunakan kabel atau yang tidak. Karena konon, headset dengan kabel pun masih mengeluarkan radiasi, meski dalam tingkat kecil. Jadi, jika dalam keadaan sepi, dan tidak mengganggu orang lain, ada baiknya jika sesekali Anda menjawab telepon dengan menggunakan mode speaker.
Tambahan dari facpaper : mungkin headset lebih efektif di karenakan saat kita menggunakan speaker, suara kita menjadi lebih kecil di handphone rekan mengobrol kita, sehingga panggilan akan lebih lama dengan kata tambahan "apa..? saya susah mendengar, suaramu kecil sekali"


3. Sinyal hilang? Matikan saja.
Ketika si ponsel tidak bisa menerima sinyal cukup, ia harus mengeluarkan usaha lebih kencang untuk mencari menara pemancar. Artinya, lebih banyak emisi yang ia keluarkan. Saat Anda harus menggunakan ponsel, upayakan sinyal berada dalam kondisi penuh. Lagipula, ponsel yang terlalu lama berusaha mencari sinyal hanya akan menghabiskan baterainya.

Tambahan dari facpaper : Jika menggunakan Blacberry, saat berada di tempat yang memiliki sinyal yang minim, namun memiliki koneksi wi-fi yang di open atau mungkin anda tau codenya... anda bisa mematikan mobile networknya dan menyalakan wi-fi sebagai koneksi pengganti mobile network anda... memang yang kekurangan saat mematikan mobile network anda seperti bbm, sms, atau panggilan. Tapi setidaknya kita masih bisa menjalankan browser, atau uber yang dapat menghubungkan kita ke berbagai social network seperti Facebook, atau Twitter... sehingga kita tidak sama sekali putus hubungan dengan orang luar


4. Tak perlu pelindung
Ketika Anda menggunakan sarung pelindung tambahan untuk telepon, artinya Anda menutup jalur telepon untuk bisa bekerja dengan optimal. Artinya, ia akan berusaha lebih keras untuk mencari sinyal, sehingga lebih banyak radiasi yang ia keluarkan.

Tambahan dari facpaper : Mungkin menggunakan sarung lebih di anjurkan dari pada silikon atau hardcase, karena tidak mungkin kita gunakan sarung saat melakukan panggilan... untuk pemesanan sarung cantik, silahkan hubungi nomor di bawah ini ^^ (gak serius)


5. Kurangi penggunaan ponsel pada anak
Otak anak-anak menyerap radiasi ponsel dua kali lebih banyak ketimbang orang dewasa. Disarankan untuk menjauhkan anak-anak dari ponsel untuk melindunginya dari bahaya yang belum diketahui di masa depan

Tambahan dari facpaper : Bila kita sebagai orang tua yang harus memantau keadaan anak, lebih baik memberi handphone yang hanya dapat melakukan panggilan dan sms saja... hal ini ditujukan untuk meminimalisir bahaya radiasi handphone pada anak


Sekian info dari facpaper, semoga bermanfaat...
2

Cara ganti bentuk cursor di blogger kamu

Thomas Douglas
Langsung ajah ya

pertama login dulu

terus pilih Rancangan


Lanjut Elemen Laman


terus Tambah Gadget


pilih HTML/javascript

lanjut, masukin kode dibawah
<style type="text/css">body {cursor:url("Masukin URL Gambar di sini"),default}</style>

yang berwarna merah, bisa diganti sama gambar lain...
caranya, cari dulu gambarnya...
terus copy urlnya...
cara dapetin url gambar, klik kanan di gambar, copy image url/ salin url gambar
hapus dulu code warna merahnya, dan ganti dengan url gambarnya...

terus jangan lupa klik save
dan lihat hasilnya





0

Cara membuat cursor blog bertabur bintang di blog

Thomas Douglas
yang satu ini emank kagak terlalu penting-penting amat... tapi cukup lah buat pemula seperti saya ^^

Langsung ajah nih..
Pertama Log in Blogger
terus buka Rancangan

Terus pilih Elemen Laman

Klik Tambah gadget

pilih HTML/JavaScript

Copy salah satu kode di bawah ini ke kotak HTML/JavaScript

1.Bintang biru
<script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.biru.js" type="text/javascript"></script>

2.Bintang hijau
<script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.hijau.js" type="text/javascript"></script>

3.Bintang merah
<script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.merah.js" type="text/javascript"></script>

4.Bintang ungu
<script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.ungu.js" type="text/javascript"></script>

5.Bintang putih
<script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.putih.js" type="text/javascript"></script>

Terus klik Save atau Simpan

Lihat hasilnya
0

Design baru facpaper

Thomas Douglas
Hai-hai...
haha... balik lagi neh...
sekarang facpaper pake tampilan baru, soalnya tampilan yang dulu udah jadul and kayak anak-anak gitu...
sementara aku kan udah gede... haha...

Ok, w bakal ngebahas satu-satu mengenai tampilan facapaper neh
simak dan perhatikan baik-baik, haha

1. Logo link baru facpaper
Coba liat yg di tanda panah merah, nah... sekarang facpaper pake logo baru.. hehe
pastinya biar ada perbedaan sama logo yang dulu, jdi ditambah huruf D, singakatan dari nama orang cakep... haha...

2. Templates baru
Coba liat lagi gambarnya yang nomor 1...
templatesnnya beda kan? tentu... karena templates yang dulu benar-benar sudah tidak bersahabat... ^^
dan keunggulan templates ini adalah lebih terlihat dewasa... wqwq...

3. Pengurangan beberapa aplikasi
Pengurangan beberapa aplikasi ini bertujuan untuk meringankan blog ini, agar saat di buka... tidak terlalu berat dan tidak makan waktu

Udah dulu deh.... besok kita mulai bikin tutorial-tutorial lagi yaaa...
Thanks...

 
Copyright 2010 Facpaper